infopaytren.com

Selasa, 27 April 2010

Mengenal Print Artist - sebuah paket progam bantu berbasis Windows

    PrintArtist adalah sebuah paket progam bantu berbasis Windows yang digunakan untuk membuat berbagai kreasi dan model kartu kartu, poster, kop surat, kalender dan sebagainya. Dengan print Artist ini kita bisa menggunakan segala kreasi dan imajinasi kita dalam bentuk yang kita inginkan.
    Dengan Print Artist ini bisa membuat  berbagai kreasi  berdasarkan desain jadi yang disediakan oleh Print Artist atu berdasarkan desain kita sendiri. kita pun juga bisa melakukan modifikasi terhadap desain jadi yang disediakan mejadi desai baru yang disesuaikan keinginan kita sendiri. Dengan demikian kita bisa melakukan kerasi seluas luasnya dengan menggunakan progam ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar